Menjaga Kesehatan Ginjal dengan Herbal

Ginjal adalah salah satu organ tubuh kita yang sangat vital, berada di bagian bawah tulang rusuk, di area sekitar pinggang manusia sehingga sering disebut sebagai buah pinggang. Ginjal harus selalu terjaga kesehatannya karena tugasnya yang berat; menyaring hasil metabolisme tubuh yang berada dalam darah dan akan membuang hasil metabolisme yang tidak diperlukan tubuh.   Manusia…

Herbal untuk Mengobati Flu Batuk dan Pilek

Perubahan cuaca yang eksrim akhir-akhir ini banyak memicu berbagai macam gejala penyakit. Salah satunya adalah Flu, Batuk dan Pilek. Gejala flu umumnya disertai dengan demam, batuk, pilek dan hidung tersumbat. Flu yang umum diderita kebanyakan dari kita disebabkan oleh infeksi virus influenza yang menyerang saluran pernapasan bagian atas, seperti hidung dan tenggorokan. Virus ini biasanya…